.

Monday 23 October 2017

Cara Terbaru Merubah Mengconvert Tulisan Gambar JPG ke Teks Dokumen



Cara mengubah file jpg atau PDF menjadi text word ini adalah solusi bagi anda yang ingin mengubah file hasil scanan dokumen, file file text jpg atau bahkan file PDF yang disusun dari hasil scan dokumen menjadi dokumen text yang kemudian di kopi ke microsoft word. Berikut saya punya 3 cara mengubah file jpg atau PDF menjadi text word :

Menggunakan Google Docs
Berikut adalah cara mengubah file text jpg menjadi text menggunakan Google Docs
  • Langsung saja kita menuju alamat ini
  • Login menggunakan akun google anda
  • Setelah berhasil login, buat dokumen baru

Berikut ini adalah contoh dalam bahasa indonesia, untuk Google Docs yang
berbahasa inggris menyesuaikan.
  • Upload file jpg atau pdf anda yang akan diubah kedalam text
  • Pilih File trus pilih Upload
  • Pilih file yang akan di upload
 Centang kotak Konversikan teks dari berkas PDF atau gambar ke dokumen Google Documents

 Mulai Upload
  • Setelah berhasil di upload coba anda klik file yang telah berhasil anda upload tadi
  • Text siap di copy ke dokumen.
Untuk lebih jelasnya silahkan simak video tutorial berikut

KLIK DISINI http://bit.ly/channelforumptk

No comments:

Post a Comment